Wake Up Call

Tag

Wake Up Call: Inflasi Tinggi Meredam Optimisme Investor
Perekonomian Indonesia tahun 2021 ditutup dengan pujian. Tiga indikator utama ekonomi semuanya menggembirakan.  Pertumbuhan ekonomi meningkat dari minus 2,1% di 2020 menjadi +3,7% di 2021. inflasi tetap rendah di bawah 2%, dan nilai tukar stabil di Rp14.263. Tak mau ketinggalan, ekspor, neraca dagang, dan realisasi pendapatan negara ikut mencatatkan angka-angka terbaiknya. Setelah sempat berada di...
Refinancing KPR Itu Mudah
Wake Up Call: Refinancing KPR Itu Mudah KONTAN  (27/6/2022) Dua tahun lalu, saat inflasi dan bunga pasar sedang rendah-rendahnya, katakan Anda mengambil kredit pemilikan rumah (KPR) dengan nilai Rp500 juta dari sebuah bank. KPR tersebut mematok bunga efektif 6% p.a. untuk periode 120 bulan, dengan nilai angsuran bulanan sebesar Rp5.551.025. Dalam kontrak kredit yang ditandatangani...